Efektivitas Layanan Administrasi Kesiswaan dalam Meningkatkan Mutu Manajemen Berbasis Sekolah di SD InpresTimbuseng Kecamatan Pattallassang Kabupaten Gowa

Hasjun, Dinda Angraeni (2017) Efektivitas Layanan Administrasi Kesiswaan dalam Meningkatkan Mutu Manajemen Berbasis Sekolah di SD InpresTimbuseng Kecamatan Pattallassang Kabupaten Gowa. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
DINDA ANGRAENI HASJUN.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian ini antara lain:(1)Layanan administrasi kesiswaan di SDInpres Timbuseng Kabupaten Gowa boleh dikatakan sudah efektif karenadilihatdari pelayanan administrasinya yang sesuai dengan semestinya.(2) Manajemenberbasis sekolah di SD Inpres Timbuseng Kabupaten Gowa sudah layak karenasekolah sudah dapat mengelola sekolahnya dengan memanfaatkan sumber dayayang ada secara efektif. (3)Pelayanan administrasi kesiswaan di SD InpresTimbuseng Kabupaten Gowa dalam mendukung peningkatan mutu manajemenberbasis sekolah dilakukan mulai dari pendataan siswa sampai pada pendataankelulusan siswa.Secara singkat dapat disimpulkan bahwa pelayanan administrasikesiswaan dalam peningkatan mutu manajemen berbasis sekolah (MBS) bertujuanuntuk terciptanya suatu sistem pendidikan yang mampu melayani kebutuhanmasyarakat yang sedang berkembang.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 658 Manajemen Umum > 658.3 Manajemen Personalia, Manajemen Sumber Daya Manusia, Manajemen SDM
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Manajemen
Depositing User: A. Khaidir Akbar
Date Deposited: 22 Feb 2018 05:32
Last Modified: 22 Feb 2018 05:32
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/8068

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year