Peran Satuan Bakti Pekerja Sosial dalam Pembinaan Anak Berhadapan Hukum di Kota Makassar

Widyono, Allen Dwi Prayogo (2015) Peran Satuan Bakti Pekerja Sosial dalam Pembinaan Anak Berhadapan Hukum di Kota Makassar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Allen Dwi P.W.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Permasalahan Anak Berhadapan dengan Hukum (ABH) sangat kompleks, mulai darik asus, pencurian, pembunuhan, pemerkosaan, judi, narkoba, dan berbagai kasus lainnya maka dari itu hasil dari penelitan ini adalah Sakti Peksos memiliki peluang besar dalam memberikan penguatan mental dan pemenuhan hak-hak dasar Anak Berhadapan Hukum. Untuk itu peran Sakti Peksos sangat dibutuhkan dalam memperbaiki masalah anak yang telah berurusan dengan hukum, sekalipun dalam prosesnya terdapat kelemahan yang masih harus dihindari demi terlaksananya tujuan kerja Satuan Bakti Pekerja Sosial (SAKTI PEKSOS) Cluster Anak Berhadapan Hukum (ABH)

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Satuan Bakti Pekerja Sosial; Pembinaan Anak; Berhadapan Hukum; Kota Makassar
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 362 Kesejahteraan Sosial, Permasalahan dan Layanan Sosial > 362.7 Permasalahan dan Layanan kepada Anak dan Remaja
Depositing User: A. Khaidir Akbar
Date Deposited: 06 Mar 2018 06:30
Last Modified: 06 Mar 2018 06:30
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/8259

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year