Pertanggungjawaban Pidana terhadap Malpraktik oleh Tenaga Medis ditinjau dari segi Hukum Positif dan Hukum Islam

Hasanuddin, Khusnul Khatimah (2017) Pertanggungjawaban Pidana terhadap Malpraktik oleh Tenaga Medis ditinjau dari segi Hukum Positif dan Hukum Islam. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Khusnul Khatimah Hasanuddin I.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa 1) pertanggungjawaban pidana bagi dokter yang melakukan malprktik itu sendiri akan mempertanggungjawabkannya secara pidana apabila ia terbukti melakukan hal-hal dalam ruang lingkup malpraktik, dimana pasal-pasal yang relevan dalam ruang lingkup malpraktik tersebut terdapat dalam dua Undang-Undang, yaitu KUHP dan Undang-undang RI Nomer 29 Tahun 2004 Tentang Praktik Kedokteran pasca uji materi Mahkamah Konstitusi. 2) Sedangkan dalam hukum pidana Islam, sanksi atau pertanggungjawabannya perbuatan kealpaan atau kelalaian yang mengakibatkan matinya seseorang diartikan dengan pembunuhan tidak disengaja, para pendapat jumhur ahli fiqih berpendapat bahwa akibat hukum dari pembunuhan yang tidak disengaja adalah pertanggungjawabannya dikenakan wajib diyat dan kafarat. Bagi yang melakukan praktik ilmu kedokteran tanpa ilmu, maka ia wajib bertanggungjawab dan mengganti rugi.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Tenaga Medis; Malpraktik, Hukum Islam
Subjek: 200 Agama > 2X4 Fiqih, Hukum Islam > 2X4.5 Hukum Pidana Islam, Jinayat
300 Ilmu Sosial > 344 Hukum Sosial > 344.04 Hukum Kesehatan Umum
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Syari'ah dan Hukum > Hukum Tata Negara
Depositing User: Users 843 not found.
Date Deposited: 15 Mar 2018 06:19
Last Modified: 15 Mar 2018 06:27
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/8411

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year