Pengaruh Pemberian Daun Kelor (Moringa Oleifera) Sebagai Suplemen Pakan Hijauan terhadap Pertambahan Lingkar Skrotum Sapi Bali

Hasrin, Hasrin (2017) Pengaruh Pemberian Daun Kelor (Moringa Oleifera) Sebagai Suplemen Pakan Hijauan terhadap Pertambahan Lingkar Skrotum Sapi Bali. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Hasrin.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstrak

Data dianalisis dengan menggunakan uji t (t-Test Independent Sample). Rata-rata lingkar skrotum pada P1 adalah 20.83 ± 3,83 cm dan P2 adalah 22,20 ± 2,70 cm. Disimpulkan bahwa pemberian pakan daun kelor (Moringa oleifera) berpengaruh sangat nyata terhadap pertambahan ukuran lingkar skrotum (LS) sapi Bali.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 635 Tanaman Kebun, Hortikultura, Sayur-Mayur, Sayuran
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Sains dan Teknologi > Ilmu Peternakan
Depositing User: Irmawati Irmawati
Date Deposited: 15 May 2018 02:46
Last Modified: 15 May 2018 02:46
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/9133

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year