Pengaruh Pengelolaan Perpustakaan Terhadap Minat Kunjung Siswa di Perpustakaan Madrasah Aliyah Pesantren Manailil Ulum Guppi Samata

Hidayah, Arnil (2016) Pengaruh Pengelolaan Perpustakaan Terhadap Minat Kunjung Siswa di Perpustakaan Madrasah Aliyah Pesantren Manailil Ulum Guppi Samata. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Arnil Hidayah.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstrak

dalam penelitian ini,penulis menggunakan penelitian asosiatif kausal dengan pendekatan kuantitatif.populasi dala penelitian ini adalah siswa siswa MA pesantren manailil ulum guppi samata yang masih aktif dengan jumlah 130 siswa.tekinik pengambilan sampel menggunakan rumus slovin sehingga yang menjadi sampel sebanyak 57 responden.data dikumpulkan dikumpulkan dengan menggunakan kosioner dibagikan langgsung kepada responden.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 000 Kelas Umum > 000 Karya Umum > 020 Ilmu Perpustakaan & Informasi > 020.2 Aneka Ragam tentang Ilmu Perpustakaan dan Ilmu Informasi
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Adab dan Humaniora > Ilmu Perpustakaan
Depositing User: Nur Ilmi Trihardani
Date Deposited: 31 May 2017 04:02
Last Modified: 31 May 2017 04:02
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/1173

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year