Memproduksi Kemiskinan di Pedesaan : Studi tentang Relasi Perusahaan, Ketimpangan Struktur Agraria dan Kemiskinan di Kabupaten Blitar, Provinsi Jawa Timur

Ibrahim, Ibrahim (2015) Memproduksi Kemiskinan di Pedesaan : Studi tentang Relasi Perusahaan, Ketimpangan Struktur Agraria dan Kemiskinan di Kabupaten Blitar, Provinsi Jawa Timur. Sosioreligius: Jurnal Ilmiah Sosiologi Agama, 1 (2). pp. 117-128. ISSN 2476-8847

[img]
Preview
Teks
Ibrahim Sosioreligius.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Sejarah (perusahaan) perkebunan adalah sejarah pengusiran dan penghisapan rakyat. Setidaknya ini menjadi keyakinan Marx dalam membahas pondasi dasar, pra sejarah, capital. Studio Eko Cahyono (2010) menemukan pola seperti ini dalam kasus 'wong persil'. Penghisapan masuk ke dalam relasi social kapitalistik telah menjadi dasar pemiskinan dan hancurnya relasi sosial di pedesaan. Dalam kasus di Blitar 22 perusahaan perkebunan, semua lahir dari proses kebijakan liberal colonial di akhir abad ke-19 sampai awal abad ke 20. Di tahun tahun ini 22 perusahaan perkebunan yang beroperasi di Blitar saat ini mendapatkan izin operasinya berupa Hak Erfpacht. Maka dari sini, dimulailah proses-proses eksploisasi rakyat baik dalam perkebunan maupun di luar perkebunan. Disinilah awal mula ketimpangan penguasaan tanah antar rakyat dan pemilik perusahaan (dulu semuanya dimiliki perusahaan belanda lalu setelah kemerdekaan sebagian diambil alih Negara atau sebagian diambil oleh pihak swasta yang mendapat izin HGU).

Tipe Item: Artikel
Kata Kunci: Kemiskinan; Perusahaan; Ketimpangan Struktur Agraria
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 362 Kesejahteraan Sosial, Permasalahan dan Layanan Sosial > 362.5 Permasalahan dan Layanan Kepada Orang Miskin, Kemiskinan
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Jurnal Online UIN Alauddin Makassar
Depositing User: Users 7 not found.
Date Deposited: 07 Feb 2019 02:27
Last Modified: 07 Feb 2019 02:27
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/13194

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year