Rahman, Mustafa (2018) Nafkah dalam Pandangan Jamaah Tabligh (Kajian Living Sunnah pada Lingkungan Kalli-Kalli Maros). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
MUSTAFA RAHMAN.pdf Download (11MB) | Preview |
Abstrak
Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) petunjuk hadis memberi nafkah ialah bahwa ketika abu bakar ash-shiddiq diangkat menjadi khalifah ia berkata: kaum ku telah mengetahui bahwa pekerjaanku mencari nafkah tidak akan melemahkan urusanku terhadap keluargaku, sementara aku juga disibukkan dengan kaum muslimin. Jadi, abu bakar akan makan dari harta yang dia usahakan sementara dia juga mengurusi kaum muslimin. (2) pandangan jamaah tabligh terhadap nafkah yaitu kebutuhan keluarga lahir dan batin. Nafkah lahir yaitu berupa pakaian, makanan, dan tempat tinggal, dan nafkah batin ialah kasih sayang, perhatian, kebahagiaan dan menggauli istri hingga kebutuhan akan seksual terpenuhi. (3) pada dasarnya jamaah tabligh tidak memahami hadis tentang memberi nafkah, namun dalam prakteknya mereka telah mengaplikasikan hadis tersebut.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Kata Kunci: | Nafkah; Jamaah Tabligh; Kajian Living Sunnah |
Subjek: | 200 Agama > 297 Islam > 297.5 Etika Islam, Praktik Keagamaan > 297.577 Perkawinan Menurut Islam, Pernikahan Menurut Islam, Munakahat |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Ushuluddin, Filsafat dan Politik > Ilmu Hadis |
Depositing User: | Users 7 not found. |
Date Deposited: | 01 Mar 2019 07:33 |
Last Modified: | 01 Mar 2019 07:33 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/13353 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year