Pola Komunikasi Pimpinan Fakultas terhadap Lembaga Intra Mahasiswa Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Alauddin Makassar

Dito. A, M. Kurniawan (2016) Pola Komunikasi Pimpinan Fakultas terhadap Lembaga Intra Mahasiswa Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Alauddin Makassar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
M. Kurniawan Dito. A_50700112029.pdf

Download (943kB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi komunikasi BEM Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Alauddin Makassar dalam penyusunan, pelaksanaan, dan evaluasi program kerja dapat diidentifikasi melalui empat arah aliran informasi (ke atas, ke bawah, horizontal, dan lintas saluran). Strategi komunikasi ke bawah yang digunakan Ketua BEM Fakultas Dakwah dan Komunikasi adalah dengan melakukan rapat secara rutin.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Komunikasi Pimpinan; Lembaga Intra Mahasiswa
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 303 Proses Sosial > 303.3 Koordinasi dan Kontrol > 303.34 Kepemimpinan
300 Ilmu Sosial > 302 Interaksi Sosial > 302.2. Komunikasi
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: salmia salmia
Date Deposited: 07 Aug 2019 05:43
Last Modified: 07 Aug 2019 05:43
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/14547

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year