Analisis Nilai Absorbansi dalam Penentuan Flavonoid Hasil Ekstraksi Daun Kopasanda (Chromolaena Odorata)

Nurwahidah, Nurwahidah (2021) Analisis Nilai Absorbansi dalam Penentuan Flavonoid Hasil Ekstraksi Daun Kopasanda (Chromolaena Odorata). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
NURWAHIDAH-FST.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai absorbansi yang diperoleh pada ekstrak etanol 70% Kopasanda pada daun segar sebesar 0,337 sedangkan untuk ekstrak daun kering Kopasanda sebesar 0,428. Nilai absorbansi yang didapatkan telah memenuhi hukum Lambeert-Beer yaitu (0,2 ≤ A < 0,8). Hasil yang diperoleh dari ekstrak etanol 70% mengandung flavonoid. Flavonoid dihitung menggunakan persamaan regresi linear dari kurva larutan standar kuersetin yang telah diukur sebelumnya. Kadar flavonoid dihitung sebagai kadar flavonoid total pada sampel, sehingga diperoleh kadar total flavonoid untuk ekstrak daun segar Kopasanda sebesar 2,64% dan daun kering Kopasanda sebesar 3,4%.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Absorbansi; Flavonoid; Kopasanda; Spektrofotometer UV-Vis
Subjek: 500 Ilmu-Ilmu Alam dan Matematika > 535 Cahaya Optik, Infra Merah dan Fenomena Ultraviolet > 535.2 Fisika Optik
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Sains dan Teknologi > Fisika
Depositing User: Fifieana Fifieana
Date Deposited: 22 Sep 2021 02:58
Last Modified: 22 Sep 2021 02:58
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/19021

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year