Saris, Suhardi (2021) Implemantasi Pembelajaran Aqidah Akhlak dalam Pembentukan Karakter Peserta Didik di MTs Lempangang Panciro Kab. Gowa. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
Suhardi Saris.pdf Download (2MB) | Preview |
Abstrak
Berdasarkan hasil penelitian ini Bahwa (1) Implementasi Pembelajaran Akidah Akhlak dalam Pembentukan Karakter Peserta Didik di MTs. Muhammadiyah Lempangan Panciro Kabupaten Gowa guru memberikan keteladanan tercermin dari sikap, perkataan dan berbuatan dan seluruh unsur sekolah harus memberi teladan yang baik. Guru, maupun tenaga administrasi sekolah sebagai suri teladan bagi peserta didik (2) faktor pendukung pembentukan karakter guru Aqidah Akhlak menanamkan nilai-nilai karakter seperti sholat dhuha berjamaah, memiliki hubungan yang baik dengan masyarakat, terdapat buku sanksi dan poin bagi siswa yang melanggar aturan, serta banyaknya kegiatan-kegiatan rutin yang dilakukan guna membentuk karakter siswa. Kemudian adapun faktor penghambat yaitu peserta didik yang sedang dihadapi ini sedang berada di usia transisi, sehingga mereka sangat sulit untuk diatur. Dikarenakan saat ini sedang terjadi pandemic covid-19 sehingga pembelajaran di lakukan secara jarak jauh dan keterbatasan sarana dan prasarana dimana ada siswa yang sudah memiliki hp dan belum memiliki hp.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Kata Kunci: | Pembelajaran akidah akhlak |
Subjek: | 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam |
Depositing User: | Irawati Irawati |
Date Deposited: | 10 Feb 2022 06:23 |
Last Modified: | 10 Feb 2022 06:23 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/20132 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year