Syah, Sudarman (2020) Perspektif Hukum Islam terhadap Tradisi “MATTOANA” di Desa Pattiro Bajo Kecamatan Sibulue Kabupaten Bone. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
Sudarman Syah.pdf Download (2MB) | Preview |
Abstrak
Hasil penelitian menunjukkan bahwa proses tradisi mattoana dilakukan untuk mengucap syukur kepada leluhur dengan menyiapkan berbagai macam makanan seperti songkolo, pisang, ayam kampung, telur dan juga kelapa muda. Makanan itu di letakkan di tempat keramat yang sudah disiapkan yang diberi tempat tidur, kelambu dan juga guci yang berisi air. Setelah makanan itu siap dibacakan doa dan dipersembahkan kepada leluhur atau nenek moyang yang dianggapnya telah memenuhi permintaan atau mengabulkan permohonannya. Menurut pandangan hukum Islam terhadap tradisi mattoana sangat bertentangan dengan ajaran agama Islam, karena menyekutukan, menduakan, mempercayai selain ALLAH SWT. Tidak ada yang patut disembah selain ALLAH SWT. Perbuatan ini termasuk syirik dan tidak ada ampunan bagi yang melakukannya.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Kata Kunci: | Tradisi; Hukum Islam |
Subjek: | 300 Ilmu Sosial > 392 Adat Istiadat Setempat |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Syari'ah dan Hukum > Hukum Acara Peradilan dan Kekeluargaan |
Depositing User: | Haruddin . |
Date Deposited: | 09 Mar 2022 01:23 |
Last Modified: | 09 Mar 2022 01:23 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/20381 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year