Pengaruh Job Insecuriry dan Keselamatan Kerja terhadap Turnover Intention dengan Komitmen Karyawan sebagai Variabel Moderating pada PT. Bogatama Marinusa (BOMAR) Makassar

Afifah, Nur (2022) Pengaruh Job Insecuriry dan Keselamatan Kerja terhadap Turnover Intention dengan Komitmen Karyawan sebagai Variabel Moderating pada PT. Bogatama Marinusa (BOMAR) Makassar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
90200118020 NUR AFIFAH.pdf

Download (790kB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian bahwa variabel Job Insecurity memiliki t hitung sebesar 8,733 > t tabel 1,191 sehingga menunjukkan jika Job Insecurity berpengaruh positif dan signifikan terhadap Trunover Intention. Variabel Keselamatan Kerja memiliki t hitung sebesar -3,781 < t tabel 1,191 berarti Keselamatan Kerja tidak memiliki hubungan yang positif dengan Trunover Intention. Sementara nilai (R Square) sebesar 0,553 hal ini berarti bahwa 55,3% yang berarti keputusan yang dapat dijelaskan oleh variabel Job Insecurity dan Keselamatan Kerja, moderasi dan moderasi, sisanya sebesar 46,7% dipengaruhi oleh variabel lain yang belum diteliti dalam penelitian ini.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Job insecurity; keselamatan kerja; trunover intention; komitmen kerja
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 331 Ekonomi Perburuhan > 331.2 Kondisi Buruh, Kondisi Pekerja, Kondisi Pegawai, Kondisi Karyawan
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Manajemen
Depositing User: Satriani Satriani
Date Deposited: 17 Oct 2022 07:00
Last Modified: 17 Oct 2022 07:00
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/21867

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year