Hubungan Sanitasi Lingkungan dengan Kejadian Diare pada Masyarakat Desa Mone Kecamatan Lakudo Kabupaten Buton Tahun 2012

Darwis, Hijrah (2012) Hubungan Sanitasi Lingkungan dengan Kejadian Diare pada Masyarakat Desa Mone Kecamatan Lakudo Kabupaten Buton Tahun 2012. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Hijrah Darwis.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan terdapat hubungan sumber penyediaan air dengan kejadian diare denan nilai p=0,000, hubungan fisik air dengan kejadian diare dengan nilai p=0,029, ada hubungan penyediaan jamban keluarga dengan kejadian diare dengan nilai p=0,001, ada hubungan pengelolaan sampah dengan kejadian diare p=0,000, ada hubungan saluran pembuangan air limbah dengan kejadian diare dengan nilai p=0,000. Melihat masih tingginya angka kejadian diare pada masyarakat Dese Mone Kecamatan Lakudo, maka disarankan kepada masyarakat memperbaiki sanitasi lingkungan dengan cara memperbaiki sarana air bersih, memiliki jamban yang memenuhi syarat, mengelolah sampah dan memiliki SPAL yang memenuhi syarat.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Sanitasi lingkungan
Subjek: 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 613 Ilmu Kesehatan Umum, Kesehatan Individu, Promosi Kesehatan, Higienis Umum
600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 648 Pekerjaan Rumah Tangga, Sanitasi Rumah Tangga
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan > Kesehatan Masyarakat
Depositing User: Hijrana Bahar
Date Deposited: 17 Jul 2017 01:55
Last Modified: 17 Jul 2017 01:55
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/2974

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year