Pengaruh Penguasaan Konsep Teorema Pythagoras Terhadap Kemampuan Menyelesaikan Soal-Soal Bangun Ruang Sisi Datar pada Siswa Kelas VIII MTs. Negeri Balang-Balang

Zaerani, Syahrida (2017) Pengaruh Penguasaan Konsep Teorema Pythagoras Terhadap Kemampuan Menyelesaikan Soal-Soal Bangun Ruang Sisi Datar pada Siswa Kelas VIII MTs. Negeri Balang-Balang. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
SYAHRIDA ZAERANI.pdf

Download (6MB) | Preview

Abstrak

Hasil Penelitian pada analisis statistik deskriptif, untuk penguasaan konsep teorema Pythagoras siswa kelas VIII MTs Negeri Balang-Balang diperoleh nilai ratarata sebesar 60,14 yang termasuk ke dalam kategori tinggi, sedangkan deskripsi untuk kemampuan menyelesaikan soal-soal bangun ruang sisi datar siswa kelas VIII MTs Negeri Balang-Balang diperoleh nilai rata-rata 61,70 yang juga termasuk ke dalam kategori tinggi. Hasil statistik inferensial data menunjukkan bahwa persamaan regresi linear sederhana adalah Y= 30,077 + 0,526

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar
500 Ilmu-Ilmu Alam dan Matematika > 510 Matematika
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Matematika
Depositing User: Irmawati Irmawati
Date Deposited: 18 Dec 2017 05:19
Last Modified: 18 Dec 2017 05:19
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/7153

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year