Penerapan Komunikasi Pasien dan Keluarga Berdasarkan Standar Komisi Akreditasi Rumah Sakit (KARS) di Rumah Sakit Tk. II Pelamonia Makassar Tahun 2016

Zulmi, Dwi Kurnia Lestari (2016) Penerapan Komunikasi Pasien dan Keluarga Berdasarkan Standar Komisi Akreditasi Rumah Sakit (KARS) di Rumah Sakit Tk. II Pelamonia Makassar Tahun 2016. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Skripsi Dwi kurnia Lestari.pdf

Download (10MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan bahwa asessmen pasien dilaksanakan untuk memperoleh informasi khusus yaitu data diri, keluhan yang dialami dan kebutuhan pelayanan, juga dilakukan asesmen ulang untuk melihat respon terhadap pelayanan yang telah diberikan. Pasien dan keluarga dapat mengakses informasi di unit infokes. Edukasi dilaksanakan sesuai kebutuhan pasien dan keluarga, tersedia media tv sebagai edukasi dan materi edukasi berupa brosur dan leaflet serta tersedia bentuk verifikasi yaitu berupa catatan edukasi terintegrasi pasien/ keluarga. Tersedia informasi tertulis (formulir) pemberian hak dan kewajiban pasien serta menyediakan banner dan pernyataan tertulis mengenai hak dan kewajiban pasien di setiap ruang perawatan. Kata Kunci : Asessmen, Akses ke Pelayanan, Edukasi, Hak dan Kewajiban Pasien dan Keluarga, KARS, Manajemen Komunikasi dan Informasi

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 614 Ilmu Kesehatan Masyarakat
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan > Kesehatan Masyarakat
Depositing User: Mutmainnah Mutmainnah
Date Deposited: 06 Dec 2018 02:17
Last Modified: 06 Dec 2018 02:17
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/9578

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year